Category: Uncategorized

PELEPASAN BARATA DAN WIRAPATI SCOUT FESTIVAL 0

PELEPASAN BARATA DAN WIRAPATI SCOUT FESTIVAL

Pengembaraan Akhir Tahun (BARATA) merupakan salah satu program Kwarcab Sleman. Kegiatan ini diikuti oleh Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega se- Kwartir Cabang Sleman. Kegiatan ini diselenggarakan setiap satu tahun sekali, tepatnya pada akhir tahun....